detikNews
Indonesia-Myanmar Sepakat Kerjasama Bebas Visa Paspor Biasa
Hubungan kerjasama antara Indonesia dan Myanmar terus meningkat. Salah satunya ditandai dengan penandatanganan kerjasama bebas visa bagi pemegang paspor biasa atau paspor hijau.
Sabtu, 10 Mei 2014 20:17 WIB







































