detikNews
Muncul Asap dalam Modul Rusia di Stasiun Luar Angkasa, Ada Apa?
Keberadaan asap terdeteksi dalam modul Rusia yang ada di ISS. Sejumlah astronaut dan kosmonaut melaporkan adanya bau seperti plastik terbakar.
Kamis, 09 Sep 2021 16:07 WIB