Perusahaan pembuat makanan olahan asal Brasil, JBS SA, justru membuka lowongan kerja untuk 5.200 orang di saat badai PHK terjadi imbas ganasnya Corona.
Falcon Pictures mengadaptasi film Bollywood Badhaai Ho menjadi Keluarga Slamet. Film ini akan segera syuting dan diperankan oleh aktor/aktris lintas generasi.