detikFinance
Dari 4.300 Gerai Starbucks di China, Setengahnya Tumbang Karena Corona
Wabah virus corona yang semakin merebak membuat ribuan toko di China tumbang. Salah satunya Starbucks, yang menutup setengah dari total 4.300 gerai di China.
Rabu, 29 Jan 2020 14:20 WIB