Relawan Anies membuka posko pengaduan bagi warga yang merasa KTP-nya dicatut sebagai pendukung Cagub-Cawagub DKI jalur independen Dharma Pongrekun-Kun Wardana.
Anies ternyata memang sempat ke Kantor DPP PDIP sebelum pengumuman calon kepala daerah gelombang ketiga dimulai. Anies duduk bersampingan dengan Rano Karno.
Ketum PDIP Megawati akan mengumumkan bakal calon kepala daerah tahap ketiga siang ini. Salah satu yang akan diumumkan yakni Anies-Rano Karno di Pilgub Jakarta.