Putaran pertama Super League 2025/2026 berakhir dengan PSBS Biak menang 4-1 atas Bhayangkara FC. Sandro Sene dan Hassan Nader masuk pemain terbaik pekan ke-17.
Babak Swiss Stage M7 Mobile Legends World Championship berlanjut. Hari ini Onic dan Alter Ego akan kembali bermain di pool yang sama, tapi tidak saling bertemu.