Satu PDP warga Kota Malang meninggal dunia. Jenazah dimakamkan di TPU Polowijen oleh petugas dengan APD lengkap. Hasil swab masih menunggu sepekan lagi.
Empat ODP di Banyumas dijemput dan dikarantina paksa karena ngeyel jalan-jalan. Keempat ODP tersebut diketahui positif virus Corona setelah dilakukan rapid test
Tiga bocah telantar gegara orang tuanya terpapar virus Corona di Bandung Barat. Ada juga cerita pengalaman Wakil Wali Kota Bandung berjuang melawan Corona.
Warga Nganjuk yang positif Corona bertambah satu sehingga total pasien positif menjadi 5. Satu pasien ini juga masuk dalam klaster asrama haji Surabaya.
Pengoptimalan perangkat desa dengan membentuk Gugus Tugas Desa Siaga Covid-19 itu dilakukan agar semua aparatur desa bahu-membahu melawan wabah virus Corona.