Komedian Jaja Miharja pulih dari masalah kesehatan serius. Setelah perawatan intensif, ia kini bisa berjalan kembali dan siap kembali ke dunia hiburan.
Penyanyi Rossa membagikan momen saat kulineran di kaki lima untuk mendukung pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di tengah situasi pasca demo.
Wakil Ketua Komisi VII menyatakan haruslah ada hukuman sosial bagi penerima subsidi listrik tak tepat sasaran. Dia menyinggung kasus artis pakai gas LPG 3 kg.