detikTravel
Pemandangan Dahsyat Pura Uluwatu di Tepi Samudera Hindia
Pulau Dewata selalu menyajikan pemandangan alam yang indah. Satu yang paling dahsyat adalah Pura Uluwatu di tepi tebing karang yang menghadap Samudera Hindia. Dahsyat!
Rabu, 28 Okt 2015 15:50 WIB







































