Guru Besar Hukum Internasional Universitas Indonesia (UI) Hikmahanto Juwana menilai sikap Trump menjadi salah satu alasan Musk mundur dari pemerintahan.
Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani bicara peluang rencana pertemuan lanjutan Presiden Prabowo Subianto dengan Presiden RI ke-5 Megawati Soekarnoputri.
Puluhan ribu warga Malaysia turun ke jalanan ibu kota Kuala Lumpur kemarin menuntut Perdana Menteri Anwar Ibrahim mundur. Massa mengkritik kinerja Anwar Ibrahim
Sebuah truk mundur menabrak truk lain di jalan Surabaya-Malang, menyebabkan kemacetan parah. Penanganan masih berlangsung, belum ada laporan korban jiwa.
Kreator Dian Kristianita memutuskan untuk operasi plastik di Korea Selatan untuk memperbaiki penampilan. Ia berharap bisa lebih percaya diri setelah prosedur.