Demam 'Star Wars' tak hanya dirasakan di Hollywood saja, namun juga Indonesia. Mendekati waktu tayang perdana, sensasinya bisa dirasakan dalam berbagai bentuk.
Festival dua tahunan Jakarta Biennale kembali digelar untuk publik pada 14 Desember-17 Januari 2016. Salah satu program terbarunya yang berbeda dari festival sebelumnya dan akan terus dikembangkan yakni program edukasi publik 'Seni Rupa Kita'.
Kejuaraan Jakarta Football Festival Rusun Cup 2015 telah berakhir dengan menghasilkan tim rusun Daan Mogot sebagai juaranya. Tim Daan Mogot nantinya akan diterbangkan ke Spanyol mengikuti pelatihan di Barcelona.