detikNews
Tim Tiba di Kolombia, Targetkan Pulangkan Nazaruddin Pekan Ini
Tim gabungan Polri yang diutus untuk menjemput Nazaruddin sudah tiba di Bogota, Kolombia, Senin malam waktu setempat atau Selasa pagi WIB. Esoknya, tim langsung bekerja.
Rabu, 10 Agu 2011 06:11 WIB







































