detikTravel
'Selamat Datang' di Shinsaibashi, Surga Belanja di Osaka
Spanduk bertuliskan 'Selamat Datang ke Shinsaibashi' akan menyambut traveler begitu menginjakkan kaki di Shinsaibashi. Inilah surga belanja di Osaka, Jepang.
Minggu, 30 Jul 2017 12:10 WIB







































