Ganda putri Indonesia Greysia Polii/Apriyani Rahayu sukses melaju ke final cabang bulutangkis Olimpiade Tokyo 2020. Netizen pun menyambut dengan suka cita!
Kemenangan Greysia Polii dan Apriyani Rahayu di Olimpiade Tokyo 2020 turut jadi sorotan Menparekraf Sandiaga Uno. Sandi akan memberikan hadiah kepada keduanya.
Sejumlah selebriti seperti Raisa hingga Sudjiwo Tejo turut merayakan kemenangan Greysia/Apriyani. Keduanya berhasil meraih medali emas di Olimpiade Tokyo 2020.
Presiden Jokowi video call dengan Greysia Polii/Apriyani Rahayu yang sukses meraih medali emas Olimpiade. dan mengaku deg-degan saat menonton set pertama.
Greysia Polii/Apriyani Rahayu melaju ke perempatfinal Indonesia Open 2021. Mereka menang dua set langsung atas rekannya, Fitriani/Yulia Yosephine Susanto.
Greysia Polii/Apriyani Rahayu gagal ke semifinal Indonesia Masters 2021. Mereka kalah dari perwakilan Thailand, Puttita Supajirakul/Sapsiree Taerattanachai.