detikNews
Istirahat di Depan MK, Ribuan Buruh Duduk di Tengah Jalan
Ribuan buruh bergerak menuju Istana Merdeka, Jl Medan Merdeka Utara. Mereka sempat beristirahat di depan Mahkamah Konstitusi (MK), Jl Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat. Lalu lintas ditutup dan dialihkan.
Rabu, 06 Feb 2013 12:50 WIB







































