"Least developed countries memiliki kapasitas yang berbeda, kapasitas yang tidak sama dengan negara berkembang dalam menangani isu COVID-19 ini," tutur Retno.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan bangga dan terharu Presiden Jokowi masih dalam suasana duka, namun masih mengikuti KTT G20 secara virtual.