Dalam debat cawapres 2019, Sandiaga Uno mencanangkan program gerakan 22 menit olahraga tiap hari. BPN Prabowo-Sandi menjelaskan lebih jauh soal program itu.
Ma'ruf Amin bertanya soal sedekah putih ke Sandiaga Uno. Sandi menguraikan program Indonesia dan sedekah putih untuk mengatasi stunting. ASI untuk stunting.
Cawapres Ma'ruf Amin dinilai unggul tipis di sesi kelima debat cawapres karena mengkritik dengan telak program susu atau Revolusi Putih capres Prabowo Subianto.