detikInet
Operator Restui 'Perkawinan' XL-Axis, Asal...
Kementerian Kominfo telah memanggil tiga operator -- Telkomsel, Indosat, dan Hutchison 3 Indonesia (Tri) -- untuk dimintai tanggapan soal konsolidasi XL dan Axis. Hasilnya, ketiganya merestui. Namun ada syaratnya.
Selasa, 05 Nov 2013 16:09 WIB







































