Dunia otomotif menarik untuk disimak bukan hanya produk terbaik dari berbagai pabrikan, modifikasi Lamborghini di Gunungkidul mampu menyihir pencinta otomotif.
Lewis Hamilton akan start terdepan di balapan Formula 1 GP Rusia. Pebalap Mercedes itu menjadi yang tercepat dalam sesi kualifikasi yang diwarnai red flag.
Jemaah salat Jumat di Masjid Agung Baing Yusuf Purwakarta nampak meluber keluar. Tidak sedikit jemaah yang menggelar sejadah di pelataran-di atas taman masjid.
Babak 16 besar Liga Champions akan menyajikan duel Inter Milan kontra Liverpool. Eks striker top Ian Rush mengemukakan alasan Liverpool lebih unggul dari Inter.