detikNews
Armayeh, TKW Korban Penyiksaan di Saudi Kembali ke Tanah Air
Armayeh Binti Sayuri (21), TKW asal Pontianak yang disiksa majikannya selama bekerja di Kota Madinah, Arab Saudi, telah kembali ke Indonesia hari ini, Sabtu (14/1) sekitar pukul 12.00 WIB.
Sabtu, 14 Jan 2012 22:04 WIB







































