Adhanom Ghebreyesus pernah menyebut upaya mobilisasi yang dilakukan China dalam melawan COVID-19 ini sebagai hal yang belum pernah dia lihat sepanjang hidupnya
Penundaan konferensi tingkat menteri WTO memicu kekhawatiran akan adanya pengajuan poin tambahan yang berpotensi memberatkan nelayan kecil di negara berkembang.
Alec Baldwin mengakui karier aktingnya mungkin berakhir setelah insiden penembakan yang menewaskan sinematografer Halyna Hutchins di lokasi syuting film "Rust".
Siswi SMP di Sulsel yang tempo hari viral karena keluarganya melamar seorang pria dengan mahar fantastis mengalami perundungan di sekolah dan medsosnya