Kabar sejumlah kapal asing yang ditahan otoritas RI mengaku diminta bayaran Rp 4,2 miliar agar dibebaskan beredar. TNI AL membantah mentah-mentah kabar itu.
Harga minyak goreng naik dalam sepekan terakhir. Anggota Komisi VI DPR RI yang membidangi perdagangan, Mufti Anam, mendesak Kemendag untuk cepat bergerak.
Emisi karbon dioksida yang ditimbulkan oleh penggunaan energi bahan bakar minyak dan batubara merupakan salah satu biang keladi timbulnya pemanasan global.
Pemerintah bersama pengusaha menyebar 11 juta liter minyak goreng dibanderol Rp 14.000/liter, disebar ke 45 ribu gerai department store hingga minimarket.