detikNews
Ini Skema Pemberian Izin Rute Pesawat yang Berawal dari Koordinator Slot
Indonesia Slot Coordinator (IDSC) merupakan lembaga buatan pemerintah di bawah Dirjen Perhubungan Udara yang bertugas mengatur slot penerbangan di Indonesia. Menghubungi IDSC adalah tahap pertama yang harus ditempuh maskapai jika ingin mengajukan slot baru.
Senin, 05 Jan 2015 11:51 WIB







































