Dai kondang Abdullah Gymnastiar (Aa Gym) mengajak masyarakat untuk tetap melaksanakan salat id di rumah saja. Langkah ini untuk mencegah penyebaran Corona.
Pakar astronomi dari Tim Falakiyah Kemenag mengatakan tidak ada referensi empirik visibilitas hilal awal Syawal 1441 H bisa teramati di wilayah Indonesia.
Peringatan Hari Lahir Pancasila digelar sederhana di Bumi Bung Karno. Dibayangi pandemi Corona, pelaksanaan upacara dan selamatan menggunakan protap COVID-19.