Australia menarik produk mi instan Indomie, dari peredaran di negara tersebut. Ada tiga jenis varian mi yang saat ini ditarik karena tidak mencantumkan alergen.
Banyak turis dan warga Singapura terkejut saat beli makanan di luar. Mereka tak menyangka harga seporsi nasi Padang hingga nasi campur lebih dari Rp 200 ribu!
Hidup menua adalah keniscayaan. Namun ternyata ada banyak kebiasaan yang bisa bikin lebih awet muda, mulai dari bergaul dengan yang sepemikiran dan lain-lain.
Malaysia dan Singapura kerap rebutan klaim asal makanan. Mulai dari nasi lemak sampai kini tentang asal-usul roti John yang populer di dua negara tersebut.
Candi Prambanan, candi Hindu terbesar di Indonesia, dibangun pada abad ke-9. Dikenal dengan legenda Roro Jonggrang, candi ini adalah keajaiban arsitektur Hindu.