detikNews
Manohara Laporkan Fakhry dan Raja Kelantan ke Mabes Polri
Tidak hanya melaporkan suaminya, Tengku Fakhry, Manohara juga melaporkan 7 orang lainnya. Raja Kelantan dan permaisuri masuk dalam daftar orang yang dilaporkan model cantik ini ke Mabes Polri.
Selasa, 09 Jun 2009 15:22 WIB







































