detikTravel
5 Kota Ini Punya Kedai Es Krim Sejak Zaman Belanda
Saat menjajah Indonesia, Belanda membangun basis di beberapa kota besar. Di kota-kota ini, traveler bisa menyambangi kedai es krim legendaris yang sudah dibuka sejak zaman kolonial. Mayoritas bangunannya masih asli!
Rabu, 20 Mei 2015 15:30 WIB







































