detikNews
Cantiknya Mempelai di Prosesi Upacara Berbedak di Istana
Prosesi royal wedding yang meriah dan megah selama 11 hari antara Pangeran Abdul Malik (31) dan Dayangku Raabi'atul 'Adawiyyah (22) di Kerajaan Brunei Darussalam berlanjut. Salah satu prosesi yang pasangan lewati adalah Majlis Istiadat Berbedak Pengantin Diraja.
Kamis, 09 Apr 2015 16:16 WIB







































