detikFinance
RI dan Jepang Belum Juga Sepakat Soal Harga Inalum
Pemerintah Indonesia sampai saat ini belum sepakat dengan pihak Jepang terkait harga pengambilalihan saham NAA sebesar 58,87% di Indonesia Asahan Alumunium (Inalum).
Senin, 23 Sep 2013 17:28 WIB







































