DKI Jakarta kembali terendam banjir usai diguyur hujan deras. Sejumlah kelurahan dan ruas jalan ikut terendam. Berikut ini gambaran banjir Jakarta dalam angka.
Dipandu Alfito Deannova, d'Rooftalk menghadirkan tema 'Polemik Penggerebekan PSK di Kota Padang'. Turut hadir politikus Gerindra Andre Rosiade dan para pengamat
Diduga keracunan ikan buntal, tiga warga Banyuwangi tewas. Ketiga orang yang merupakan satu keluarga itu tewas setelah makan ikan hasil pancingan tersebut.
Sejak ramainya virus corona, kasus penyakit lain seolah tenggelam. Salah satunya DBD yang angka kematiannya cukup tinggi, total mencapai 104 dari 17.820 kasus.
Menristek Bambang Brodjonegoro menjalani tes pengecekan Corona. Bambang mengatakan tes ini dilakukan sesuai dengan perintah Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Unggulan kedelapan Greysia Polii/Apriyani Rahayu tak mampu berbuat banyak di All England. Di babak pertama, Greysia/Apriyani ditundukkan pasangan nonunggulan.