Sepakbola
Inggris Wajib Tampil Spektakuler untuk Kalahkan Jerman
Gary Neville sadar betul Jerman akan jadi ujian berat buat Inggris di Euro 2020. Karena itu, Inggris harus menampilkan sesuatu yang spektakuler jika mau menang.
Kamis, 24 Jun 2021 21:11 WIB







































