Buah tak hanya dikonsumsi langsung, tapi juga kerap diolah menjadi kue atau masakan. Perhatikan beberapa kesalahan dalam memasak buah yang sebaiknya dihindari.
Hari Jisun kembali masak makanan Indonesia, berupa tahu aci. Kreasi tahu acinya langsung ia perkenalkan ke orang-orang di Korea Selatan. Bagaimana reaksinya?
Mie nyemek berkuah gurih manis dan sedikit kental ini bisa jadi menu makan malam. Mie lidi yang mulur dipadukan dengan sosis yang gurih juicy. Sedap rasanya.
Ayam geprek yang berlumur sambal jadi obat lapar paling nikmat. Ada yang diracik asli Jogja, dilumuri cabe hijau hingga dimemarkan di atas sambal. Sedap mantap!