Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) ikut meramaikan puncak Hari Bhayangkara ke-77 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Jakarta.
Hari Bhayangkara ke-77 di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada 1 Juli 2023 berlangsung meriah. Masyarakat antusias merayakan momen kebersamaan dengan Polri.
Anggota DPR, Nasir Djamil, menilai tingkat kepercayaan publik ke Polri naik karena transformasi yang dilakukan oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo.
Kompolnas tidak menyangka tingkat kepercayaan masyarakat terhadap kinerja Polri semakin meningkat signifikan. Kompolnas memuji ketegasan Kapolri Jenderal Sigit.
Lembaga riset Indonesia Indicator memaparkan hasil risetnya terkait kinerja Polri. Indonesia Indicator menyebut kinerja Polri ada di posisi 76 dari angka 100.