Antusiasme penonton di hari pertama FIBA World Cup 2023 cukup tinggi. Harap diingat, ada fasilitas bus listrik yang bisa ditumpangi untuk ke Indonesia Arena.
Delapan negara telah memastikan diri melaju ke perempat final FIBA World Cup 2023. Berikut bagan lengkap hingga laga puncak yang seluruhnya digelar di Manila.
Tarif LRT Jabodebek ditetapkan minimal sebesar Rp 5.000 untuk 1 kilometer pertama dan akan dikenakan Rp 700 per kilometer berikutnya. Cukup atau kemahalan?
Ketua Panitia Pelaksana Lokal (LOC) FIBA World Cup 2023, Budi Satrio Djiwandono menyampaikan pada hari ini, Jakarta akan menggelar dua laga di Indonesia Arena.
Fenomena Revenge Tourism menjadi tumpuan bagi industri pariwisata di seluruh dunia. Namun, ada kekhawatiran hal ini hanya akan menjadi fenomena sementara.