Sekitar 20 orang tewas dan puluhan lainnya terluka parah ketika gempa bumi mengguncang Pakistan selatan pada dini hari waktu setempat saat orang-orang tertidur.
Stasiun Geofisika Malang mencatat terjadi 45 kali gempa bumi selama 3 pekan di bulan Oktober. Dari 45 kali, gempa terbesar terjadi hari ini yakni M 5.3.
Gempa bumi M 5,3 berpusat di 75 KM selatan Kota Kepanjen Malang, banyak dirasakan warga. Vaksinasi COVID-19 hingga rapat sekolah SMAN 1 di Sumberpucung bubar.