Berdasarkan hasil review BPJT tahun 2017, hingga 2019, Indonesia bakal memiliki tambahan 1.851 km jalan tol baru, lebih panjang dari target sebelumnya 1.060 km.
Antrean mobil yang hendak masuk dan keluar rest area di KM 42 Tol Cikampek arah Jakarta mengular. Ekor kemacetan pun dilaporkan mencapai 7 kilometer (km).
Tak kalah dengan Malaysia, jalan tol di Indonesia pun juga telah mengikuti standar dunia yang ditetapkan. Mulai dari kondisi jalan tol, kecepatan dan lain-lain.