Sepakbola
Siapa Mau Lothar Matthaeus?
Siapa tak kenal Lothar Matthaeus, salah satu pesepakbola terbaik yang pernah dilahirkan Jerman, dan kini berkarir sebagai pelatih. Jika ada klub Inggris yang tertarik mempekerjakan dirinya, dia mau sekali.
Rabu, 11 Agu 2010 16:15 WIB







































