Berkas dan Tahanan Polda Maluku Dilimpahkan ke Kejari
Berkas dan empat tahanan titipan Polda Maluku Jhon Key dan kawan-kawannya sudah dilimpahkan ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Surabaya. Meski begitu demi keamanan mereka dititipkan ke Polda Jatim.
Jumat, 21 Nov 2008 15:32 WIB







































