detikNews
Depresi, Korban Dugaan Pencabulan Pendeta di Surabaya Didampingi Psikolog
Korban dugaan pencabulan oleh pendeta salah satu gereja di Embong Sawo Surabaya mengalami depresi. Korban kini didampingi psikolog.
Senin, 02 Mar 2020 19:02 WIB







































