Total kasus positif virus Corona menembus angka 42.762. Tambahan tersebut tidak termasuk dari 10 provinsi yang hari ini melaporkan nihil kasus baru Corona.
Wakil Ketua KPK Alexander Marwata menyebut total ada 183 anggota DPRD yang dijerat sebagai tersangka di KPK. Jumlah tersangka tersebut tersebar di 22 daerah.
Indonesia memiliki sejarah kerajaan yang panjang dengan wilayah yang luas. Berikut fakta kerajaan terbesar di Nusantara dari Sriwijaya hingga Majapahit.
Pemerintah mengumumkan tambahan 862 kasus baru virus Corona, sehingga totalnya 45.891. Sementara total sembuh ada 18.404 orang dan meninggal 2.465 orang.