Jaksa menghadirkan Komisioner KPU RI sebagai saksi kasus dugaan pemalsuan data dan daftar pemilih Pemilu 2024 dengan terdakwa tujuh anggota PPLN KL nonaktif.
Ketua Deputi Hukum TPN Ganjar-Mahfud, Todung Mulya, meminta DPR memanggil pimpinan KPU dan juga Bawaslu terkait perbedaan data suara dengan Sirekap. Kenapa?