detikNews
Basarnas Tak Berpengalaman Menyelam dengan Visibility Zero
Basarnas mengakui kesulitan untuk menyelam di perairan Sungai Mahakam, di lokasi ambruknya Jembatan Kutai Kartanegara (Kukar). Menyelam dengan kecepatan arus rata-rata di atas 1 knot serta feasibility zero di bawah permukaan air sungai, belum pernah dialami oleh tim Basarnas.
Jumat, 09 Des 2011 20:18 WIB







































