Arsenal untuk sementara memuncaki klasemen Liga Inggris, menggeser Liverpool, usai memenangi pertandingan teranyarnya. Tapi si Merah punya kans untuk naik lagi.
Real Madrid akan mendapatkan Trent Alexander-Arnold di musim panas nanti. Namun, Madrid dikabarkan mesti membayar atas kepindahan Alexander-Arnold ini. Lho?
Mason Mount mencetak gol kemenangan MU atas Crystal Palace. Mount mengungkap bahwa tendangan bebas yang membantu kemenangan MU itu baru diputuskan di tempat.
Gol lawan Leicester City bukti Trent Alexander-Arnold masih sepenuh hati bermain untuk Liverpool. Komitmennya untuk Si Merah sebelumnya sempat dipertanyakan.
Mantan pemain timnas Indonesia dukung Yakob Sayuri yang menjadi korban rasisme. Mereka desak PSSI bertindak tegas dan hentikan rasisme dalam sepakbola.