Sepakbola
Persiapan Premier League, MU Friendly 2 Jam Kontra West Brom
Manchester United tak jadi melakoni laga friendly kontra Stoke City. Sebagai gantinya, The Red Devils meminta latih tanding dua jam dengan West Bromwich Albion.
Kamis, 11 Jun 2020 18:30 WIB