detikNews
JK: Besok, Bantuan Pencarian akan Ditambah Biar Maksimal
Wakil Presiden Jusuf Kalla menyatakan pemerintah mengerahkan segala daya dan upaya guna menemukan pesawat AirAsia yang hilang kontak di wilayah sekitar Pulau Belitung. Bahkan bantuan akan ditambah pada esok hari.
Minggu, 28 Des 2014 19:41 WIB







































