detikNews
Penjara Venezuela Diserang, 5 Narapidana Tewas dan 30 Lainnya Terluka
Penjara Alayon di Kota Maracay, Venezuela, diserang dengan bom oleh oknum tak dikenal. Sedikitnya 5 orang tewas dan 30 lainnya mengalami luka-luka.
Jumat, 05 Agu 2016 01:31 WIB







































