detikHealth
Cara Berhenti Merokok yang Tidak Biasa
Berhenti merokok memang tak mudah, apalagi jika Anda adalah perokok berat. Tapi bagi orang yang sudah menyadari bahaya merokok, segala cara akan dilakukan untuk menghentikan kebiasaannya, meskipun dengan cara yang tidak biasa.
Senin, 30 Agu 2010 16:30 WIB







































