Tiga kader Partai Gerindra NTB terdaftar dalam keanggotaan Partai Golkar di Sipol KPU. Nantinya aduan ini akan ditindaklanjuti oleh KPU Kabupaten/Kota setempat.
IPS merilis hasil survei elektabilitas partai politik menjelang Pemilu 2024. Hasilnya, tiga besar parpol elektabilitas tertinggi: PDIP, Gerindra, dan Golkar.
Menjadi anggota DPR sangat menggiurkan banyak orang. Tiap lima tahun orang berbondong-bondong mendaftar caleg. Berbagai jalur bisa digunakan sebagai jalan.
Anggota KPU RI Betty Epsilon meminta kepada masyarakat untuk melapor ke KPU jika nantinya ada NIK yang dicatut oleh salah satu parpol calon peserta pemilu 2024.
KPU mewanti-wanti partai politik untuk segera menyerahkan berkas yang belum lengkap. Jika berkas tidak diserahkan hingga 14 Agustus, akan dinyatakan gugur.