Ketua Umum Pengurus Besar Nahdatul Ulama (PBNU), Said Aqil, mengaku akan menyiapkan berapapun calon menteri di kabinet baru, bila memang Jokowi memintanya.
Meski parpol ingin kursi menteri, namun Jokowi diharapkan berani mengisi kabinetnya dengan orang-orang profesional non-parpol. Dia diharapkan tak asal pilih.
Di lapangan Monumen Tugu Pahlawan ribuan orang hadir dalam acara Suroboyo Berdoa. Mereka datang selain berdoa bersama juga syukuran HUT Hari Bhayangkara ke-73.