detikNews
Ini Wasiat Taufiq Kiemas Soal Pemilihan Ketua MPR
"Beliau berpesan, Ketua MPR idealnya jangan dipilih melalui voting. Sangat ideal kalau dilakukan konsensus. Karena Ketua MPR itu dimensi politiknya beda dengan DPR," ungkap Wakil Ketua DPR Hajriyanto Y Tohari.
Senin, 10 Jun 2013 15:32 WIB







































